Alamat-alamat Kantor Disnaker di Kabupaten dan Kota Se-sumatera Utara

Horas! Buat warga Sumut yang membutuhkan informasi lokasi kantor Disnaker yang terdapat di wilayah provinsi Sumatera Utara, berikut ini blog Jangan Nganggur memposting nama-nama instansi dan alamat kantor disnakertrans yang tersebar di semua kabupaten dan kota provinsi Sumut.

Seperti daerah lainnya di Indonesia, selain disatukan dengan dinas transmigrasi, rata-rata disnaker di Sumut juga digabungkan dengan instansi-instansi lainnya. Seperti dinas sosial, kependudukkan, kesehatan, pemberdayaan masyarakat, keluarga berencana, catatan sipil, dan lain-lain.
Baca Juga: Daftar UMK (Upah Minimum Kota dan Kabupaten) di Seluruh Sumatera Utara 2020
arti dan makna Logo lambang Provinsi Sumatera Utara
Logo Provinsi Sumatera Utara

Maka inilah nama-nama instansi dan alamat kantor disnakertrans di wilayah Sumatera Utara.

1. Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi SUMATERA UTARA

Jl. Asrama No. 143, Medan (20126) - SUMATERA UTARA

No. Telp. 061-8452551 Fax. 061-8452261

2. Kantor Disnaker Kabupaten Asahan

Jl. Turi No. 02 Kisaran (21216) - SUMATERA UTARA

Telepon 0623-41766,0623-44097 Fax. 0623-44097

3. Dinas Tenaga Kerja dan Sosial Kab. Dairi

Jl. Sentosa No. 15, Sidikalang (22212) - SUMATERA UTARA

Telp. 0627-21957 Fax. 0627-21957

4. Kantor DisNakertrans Kab. Deli Serdang

Deli Serdang Telp. 061-7951489

5. DisSosNakertrans Kab. Humbang Hasundutan

Jl. Mardeka Ujung No. 166 Doloksanggul - SUMATERA UTARA

Telp. 0633-31982 Fax. 0633-31982

6. Kantor Dinas Sosial Tenaga kerja dan transmigrasi Kab. Karo

Jl. Mariam Ginting No. 28 Kabanjahe Kab. Karo - SUMATERA UTARA

Telp. 0628-204415

7. Kantor Disnaker Kab. Labuhanbatu

Jl. Menara No.03 Rantauprapat Kab. Labuan Batu - SUMATERA UTARA

Telp. 0624-21309 Fax. 0624-21309

8. Disnakertrans Kabupaten Langkat

Jl. Diponegoro Tromol Pos 04, Stabat - SUMATERA UTARA

Telp. 061-8910557 Fax. 061-8910557

9. Kantor DisNakertrans Kab. Mandailing Natal

Telp. 0636-326066 Fax. 0636-326066

10. DisKependukNakertrans Kab. Nias

Jl. Gomo No. 31 Gunungsitoli, Nias - SUMATERA UTARA

Telepon. 0639-21229 Fax. 0639-21229

11. DisKepend, Ketenagakerjaan & Trans Kab. Nias Selatan

Jl. Lagundri KM.07 Teluk Dalam Nias Selatan (22865) - SUMATERA UTARA

Telepon. 0630-7321466

12. DisSosNakertrans Kab. Pakpak Bharat 

Kompl. Panorama Indah Sindeka Salak (22272) - SUMATERA UTARA

Telp. 0627-433075 Fax. 0627-433001

13. Kantor DisSosnaker, Pemuda & Olahraga Kab. Samosir

Jl. Raya Rianiate Km. 5,5. Kompl. Kantor Bupati Samosir Pangururan - SUMUT

Telp. 0626-20907 Fax. 0626-20907

14. DisNaker Kab. Serdang Bedagai

Jl. Negara No. 300, Sei Rampah (20695) - SUMATERA UTARA

nomor Telepon 0621-442163 Fax. 0621-441962

15. DisNaker Kab. Simalungun

Jl. H. Ulakma Sinaga No.01 Pematang Siantar - SUMATERA UTARA

Telp. 0622-7552127

16. DisNakertrans & Sos Kab. Tapanuli Selatan

Jl. Raja Inal Siregar Km. 4 Batunadua

Telp. 0634-22038 Fax. 0634-22038

17. Disnakertrans Kabupaten Tapanuli Tengah

Jl .N. Daulay, Pandan (22611) - SUMUT

18. DisNakertrans & PMD Kab. Tapanuli Utara

Jl. Sultan Sumurung Lbn. Tobing No.08 Tarutung (22417) - SUMATERA UTARA

Telp. 0633-20740 Fax. 0633-20740

19. DisNakertrans Kabupaten Toba Samosir

Jl. Siliwangi No.01 Balige

Telp. 0632-322860 Fax. 0632-322860

20. Disnaker Kota Binjai

Jl. Perintis Kemerdekaan No. 113 Binjai (20743) - SUMATERA UTARA.


Baca Juga: 9 Cara Ampuh Menghasilkan Banyak Uang Melalui HP

21. Kantor Disnaker Kota Medan

Jl. KH, Wahid Hasyim No. 14 Medan (20154) - SUMATERA UTARA

Telp. 061-4514424 Fax. 061-4511428

22. Kantor DisNaker & Kop, UKM Kota Padangsidimpuan

Jl. Merdeka No. 359 Sigiring-giring Padangsidimpuan - SUMUT

Telp. 0634-7000106 Fax. 0634-7000740

23. Disnaker Kota Pematangsiantar

Jl. Dahlia No.02-04 Pematangsiantar - SUMATERA UTARA

Telp. 0622-22205 Fax. 0622-430581

24. Kantor DisNakertrans Kota Sibolga

Jl. Dr. Ferdinand Lbn. Tobing No. 50-B BLK Sibolga (22521) - SUMATERA UTARA

Nomor Telepon 0631-23145 Fax. 0631-23145

25. Disnaker Kota Tanjung Balai

Jl. Mayjen Sutoyo No. 14 Tanjung Balai - SUMATERA UTARA

No Telepon. 0623-92066 Fax. 0623-596440

26. DisKessosNaker & KB Kota Tebing Tinggi

Jl. Kol. Yos Sudarso Km. 3,5 Kota Tebing Tinggi - SUMATERA UTARA

Telepon. 0621-21536

27. Dinas Kependukkan, Catatan Sipil, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kab. Batu Bara

Jl. Lintas Sumatra KM.1,7 Lima Puluh. Kisaran - SUMATERA UTARA

Demikian postingan blog Jangan Nganggur kali ini. Mudah-mudahan bisa membantu teman-teman warga Sumut yang sedang mencari informasi alamat kantor dinas tenaga kerja dan transmigrasi (disnakertrans). Terima kasih.
 

0 Response to "Alamat-alamat Kantor Disnaker di Kabupaten dan Kota Se-sumatera Utara"

Posting Komentar